Bangkalan
Bus Calon Jamaah Haji Pamekasan Alami Kecelakaan di Bangkalan

Memontum Pamekasan – Dua bus yang digunakan sebagai jasa transportasi Calon Jamaah Haji (CJH) Kabupaten Pamekasan, mengalami kecelakaan beruntun di Tanah Merah Bangkalan. Diduga, kecelakaan ini akibat ada mobil yang melaju di depan bus CJH, yang tiba-tiba mengerem mendadak. Beruntung, dalam peristiwa itu idak ada korban jiwa.
Kepala Kemenag Pamekasan, Mawardi melalui Kasi Penyelenggara Haji dan Umrah Kemenag Pamekasan, Abdul Halim, membenarkan kejadian kecelakaan beruntun tersebut. “Benar, bus rombongan jamaah haji yang mengalami kecelakaan tersebut keberangkatan Kloter 5 dengan nomor rombongan bus 5 dan 6,” katanya, kepada Memontum, Rabu (24/05/2023) tadi.
Baca juga :
- Kasus Angkut Rokok Ilegal Dilimpahkan Kejaksaan Bangkalan, Bea Cukai Pamekasan Kembalikan Truk
- Bus Calon Jamaah Haji Pamekasan Alami Kecelakaan di Bangkalan
- Berkedok Lowongan Kerja, Pria Asal Bangkalan Diringkus Polres Pamekasan
- Polresta Malang Kota Kirim 80 Personel untuk Perkuat Pengamanan Pilkades Serentak di Bangkalan
- KPK Geledah Kantor Pemkab Bangkalan dan Rumdin Bupati
Dijelaskan Abdul Halim, bahwa kecelakaan itu terjadi lantaran mobil di depan bus mengerem secara mendadak. Meski begitu, tidak ada korban jiwa hanya kondisi bus mengalami kerusakan yang cukup parah.
“Untuk kondisi jamaah aman, selamat dan hanya terjadi benturan. Karena bodinya besar, maka kelihatan agak lumayan hancur kacanya,” singkatnya.
Sekadar informasi, saat ini CJH yang menumpangi bus tersebut sudah dipindahkan ke bus pengganti. Selanjutnya para jemaah diberangkatkan ke Asrama Jaji Sukolilo Surabaya sebelum diterbangkan ke Tanah Suci Mekah. (azm/gie)

-
Hukum & Kriminal3 tahun
Ibu Satu Anak Diperkosa 7 Berandal, Digilir 4 Jam Tanpa Henti
-
Berita4 tahun
Hasil Rapid Tes Positif Belum Tentu Terinfeksi Corona, Bisa Virus Lain
-
Hukum & Kriminal3 tahun
Sempat Mau Bunuh Diri, Korban Perkosaan 7 Pemuda Didampingi Psikolog
-
Hukum & Kriminal3 tahun
Tragis, Korban Perkosaan Bangkalan Tewas Bunuh Diri
-
Berita4 tahun
Lakukan Pelanggaran Berat, Murid SMP Kelas 3 Dikeluarkan H-2 Bulan Pelaksanaan UNBK, Nur Hasan Ketua Komisi D DPRD Bangkalan: Perlu Ada Psikolog Anak
-
Pemerintahan4 tahun
Surabaya Terapkan PSBB, Suramadu Arah Surabaya Ditutup
-
Pemerintahan4 tahun
Dana Bansos Diduga Direkayasa, Dewan Tantang Dinsos Bangkalan Buka Data Penerima Bantuan
-
Pemerintahan4 tahun
Hasil Swab Negatif, Mahmudi Sebut Alat Rapid di Bangkalan ‘Edan’